Back
10 Oct 2018
EUR/USD: Reli Akan Bertemu Resisten Di 1,1593/1,1625 - Commerzbank
Karen Jones, Kepala Analisis Teknis FICC di Commerzbank, mencatat bahwa kenaikan pasangan ini diperkirakan akan menghadapi rintangan awal di 1,1593/1,1625.
Kutipan Utama
“EUR/USD telah mengikis garis pivot 5-bulan dan sold-off menuju 1,1411, retracement 78,6% hanya untuk berbalik dari sana. Kita idealnya melihat pasar bertahan dan berbalik. Perhatikan bahwa Elliot wave telah berubah lebih negatif. Reli akan menemukan resisten awal di 1,1593/1,1625, MA 20 dan 55-hari dan hanya di atasnya akan memungkinkan untuk kenaikan lainnya ke daerah 1,1790/1,1815”.
"Level 1,1411 dipandang sebagai pertahanan terakhir untuk 1,1325 MA 200-minggu dan 1,1301 terendah baru-baru ini".