Back
24 Jul 2018
Analisa Teknis Minyak Brent: Penembusan Bear Flag Terlihat Di Grafik 1 Jam
- Penembusan bear flag yang terlihat pada grafik per satu jam mengindikasikan kembalinya sell-off dari tertinggi $79,48 dan dapat menghasilkan uji ulang terendah $71,18.
- Pola bearish juga mengindikasikan harga minyak kemungkinan akan ditutup hari ini di bawah $72,50 (terencah candle doji kemarin), mengkonfirmasi pola kelanjutan doji bearish.
Grafik per jam
Harga Saat Ini: $72,83
Tertinggi Harian: $73,03
Terendah Harian: $72,67
Tren: Bearish
Resisten
R1: $73,76 (tertinggi 19 Juli)
R2: $74,47 (tertinggi hari sebelumnya)
R3: $74,76 (MA 100-hari)
Support
S1: $72,50 (terendah hari sebelumnya)
S2: $71,18 (terendah 18 Juli)
S3: $70,49 (moving average 50-hari)